Kamis, 11 Juni 2009

MELAYU NUSANTARA

Didasari oleh Niat yang tulus akan kepedulian terhadap puak Melayu agar mampu mempertahankan nilai-nilai yang mulai yang tertanam dalam diri bangsa serta keinginan untuk berbuat yang terbaik bagi bangsa Indonesia menuju suatu bangsa yang berperadaban dan menjalin kerja sama dengan puak Melayu yang ada di dunia serta bangsa-bangsa & Negara-negara lain yang ada di dunia Internasional maka yayasan ini dibentuk.

Yayasan Melayu Nusantara mulai terbesit pada tanggal 01 Januari 2009 dan dibentuk pada tangal 12 Mei 2009,

Visi

Bangsa Indonesia adalah bangsa yang besar dengan berbagai ragam adat istiadat seta budaya dan suku bangsa yang merupakan kekayaan yang harus di perjuangkan dan dikembangkan.

Misi

Menjaga nama baik dan mengangkat harkat bartabat bangsa Indonesia menuju masyarakat adil makmur dan sejahtera serta berperadaban.

Semboyan

Takhilang Melayu dibumi

Motto

Menduniakan Masyarakat melayu Menuju Bangsa yang Berperadaban

Falsafah

Ringan sama dijinjing berat sama dipikul

Hubungan / Titian Muhibbah

Menjalin kerjasama segenap Lapisan Masyarakat & Pemerintah tanpa membedakan Suku,Agama & Ras di Indonesia & Negara – Negara Dunia Internasional tanpa melanggar batasan-batasan yang digariskan oleh Agama dan Pemerintah.

PROGRAM :

Mendukung Program Pemerintah Indonesia & keputusan bersama di dunia Internasional tentang program yang bersifat menuju suatu perubahan kearah kebaikan dibidang :

1. Keagamaan

2. Pendidikan ( Formal & Non formal / Mulai dari Sekolah Usia Dini sampai Perguruan Tinggi )

3. Sosial Kemasyarakatan & Adat istiadat budaya bangsa

4. Ekonomi perdagangan & Tenaga Kerja

5. Olah raga & Kesehatan

6. Hukum & Hak Asasi Manusia

7. Media & Dakwah

PENDIRI YAYASAN : Muhammad Nurdin,S.Ag, M.Yudin,SPdI, Ishaq,S.Ag, Rosdiana,SPdI, Ramlah, Siti Aisyah

Alamat/Sekretariat : Jl.Medan – Delitua Gg.Setia No.81 No.HP:085297985282 / 085297298517 / 08126505579

3 komentar:

  1. bang, verifikasi imel untuk member bertuah.org supaya bisa di approve oleh admin

    BalasHapus
  2. terima kasih telah mendaftar di bertuah.org
    user telah di aprove admin
    banner bisa diambil di tombol bertuah.org - banner

    pilih yang sesuai dengan ukuran yang diinginkan

    salam bertuah

    BalasHapus